Skip to content

Kisah Inspiratif

Kisah Deliang Al-Farabi: Penulis Cilik Asal Trenggalek yang Sukses Terbitkan 40 Buku

  Inilah sosok penulis cilik bernama Deliang Al-Farabi yang sedang menjadi sorotan hangat di media sosial. Alasan bocah berumur 11 tahun ini viral dan mencuri perhatian dunia literasi, karena prestasinya yang mengesankan, yaitu ia telah berhasil menerbitkan 40 buku menggunakan Bahasa Inggris, lho EDOOers. Profil Deliang Al-Farabi… Read More »Kisah Deliang Al-Farabi: Penulis Cilik Asal Trenggalek yang Sukses Terbitkan 40 Buku

Kisah Putri Handayani: Wanita Indonesia Pertama yang Menjelajahi Kutub Selatan

Akhir-akhir ini nama Putri Handayani ramai diperbincangkan, karena ia sukses menambah pencapaian Indonesia. Putri menjadi wanita Indonesia pertama yang menjelajahi Kutub Selatan, sesudah berhari-hari melakukan perjalanan yang panjang. Berkat, pendaki gunung asal Serdang Bedagai, Sumatera Utara (Sumut) ini bendera Merah Putih akhirnya berkibar di Kutub… Read More »Kisah Putri Handayani: Wanita Indonesia Pertama yang Menjelajahi Kutub Selatan

Kisah Alva Priyandhito: Siswa Penjual Sayur yang Beromzet Ratusan Juta dari Gunungkidul

Siapa sangka, ada siswa penjual sayur asal Gunungkidul, Yogyakarta yang berhasil menjadi pengusaha sayur sukses. Berkat menjajakan sayuran keliling, kini siswa tersebut dapat meraup omzet hingga ratusan juta per bulannya, lho EDOOers. Profil Alva Priyandhito Yaps, namanya adalah Muhammad Alva Priandito, yaitu seorang siswa berusia 17… Read More »Kisah Alva Priyandhito: Siswa Penjual Sayur yang Beromzet Ratusan Juta dari Gunungkidul

Kisah Megawati Hangestri: Pemain Voli Wanita Asal Indonesia yang Mendunia di Korea

Siapa sangka salah satu atlet voli Indonesia bisa mencuri perhatian di negara Korea Selatan dan berhasil membuat kagum orang-orang disana. Dialah Megawati Hangestri Pertiwi, yang sekarang terkenal sebagai pemain voli wanita profesional asal Indonesia yang tergabunng dalam klub voli di Korea Selatan. Pemain Timnas Voli… Read More »Kisah Megawati Hangestri: Pemain Voli Wanita Asal Indonesia yang Mendunia di Korea

Kisah Richard Appiah Akoto: Guru Bersahaja Mengajar Komputer Tanpa Komputer

Judulnya mungkin sedikit aneh ya EDOOers, mengajar komputer tanpa komputer. Entah percaya atau tidak, tetapi ada salah satu guru di Ghana yang melakukan hal tersebut. Guru yang dimaksud bernama Richard Appiah Akoto yang mengajar pelajaran Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) kepada murid-muridnya dengan menggunakan papan… Read More »Kisah Richard Appiah Akoto: Guru Bersahaja Mengajar Komputer Tanpa Komputer

Kisah Norman Jefferson: Berkat Alunan Biola Bisa Raih Beasiswa ke Skotlandia

Siapa sangka sebuah alunan biola dapat mengantarkan seorang pelajar Indonesia menuju negara yang tidak pernah dibayangkan olehnya. Yaps, pelajar yang dimaksud adalah Norman Jefferson Nainggolan yang memperoleh beasiswa untuk berkuliah di negara Skotlandia. Norman yaitu sapaan akrabnya merupakan siswa jurusan IPS di SMAK BPK Penabur… Read More »Kisah Norman Jefferson: Berkat Alunan Biola Bisa Raih Beasiswa ke Skotlandia

Kisah Yessiow: Seniman Mural Berbakat Asal Bali yang Mencuri Perhatian Dunia

Yessi Nur Mulianawati atau lebih sering disapai Yessiow yang merupakan seniman mural berbakat asal Bali ini, saat ini sedang menggelar pameran tur karyanya di 5 negara dari dua benua. Pada kesempatan tersebut, Yessiow mengambil sebuah tema Perempuan. Tema tersebut diambil sebab agar dapat menginspirasi dari gambaran dirinya sendiri di… Read More »Kisah Yessiow: Seniman Mural Berbakat Asal Bali yang Mencuri Perhatian Dunia

Kisah Aisyah: Pejuang Cerebral Palsy yang Bisa Lulus Kuliah dan Jadi Penulis

Aisyah Cahyu Chintya atau biasa akrab disapa Icha merupakan salah satu pejuang cerebral palsy yang mampu membuktikkan dirinya bisa lulus kuliah. Bahkan, hebatnya lagi ia juga berhasil menjadi seorang penulis. Cerebral palsy merupakan lumpuh otak yang disebabkan oleh gangguan perkembangan otak pada anak. Bahkan, cerebral… Read More »Kisah Aisyah: Pejuang Cerebral Palsy yang Bisa Lulus Kuliah dan Jadi Penulis

Kisah Michelle Hadip: Desainer Muda yang Unjuk Gigi di New York Indonesia Fashion Week

Indonesia banyak mempunyai anak-anak muda dengan berbagai potensi bakat dan prestasi yang sangat membanggakan. Satu diantaranya yaitu gadis imut dan masih belia bernama Michelle Davina Hadipranoto yang merupakan desainer muda yang bisa go internasional. Akhir-akhir ini nama Michelle Hadip sering diperbincangkan di sosial media, karena… Read More »Kisah Michelle Hadip: Desainer Muda yang Unjuk Gigi di New York Indonesia Fashion Week

Kisah Ovy Sabrina & Novita Tan: Dua Wanita Hebat yang Berhasil Ubah Sampah Plastik Jadi Paving Block

EDOOers, pastinya sudah sering menjumpai perihal sampah plastik yang diubah menjadi bahan kerajinan tangan. Namun, bagaimana jika sampah plastik jadi paving block? Sesuatu hal yang cukup unik dan menarik bukan? Soalnya, sangat jarang sekali suatu sampah plastik bisa dimanfaatkan menjadi bahan bangunan.  Nah, hal inilah… Read More »Kisah Ovy Sabrina & Novita Tan: Dua Wanita Hebat yang Berhasil Ubah Sampah Plastik Jadi Paving Block

Kisah Nanang Suryanto: Guru Blusukan Dari Pintu Ke Pintu Demi Pendidikan Lebih Maju

Sejak virus COVID-19 menghantam Indonesia tahun 2020. Siswa sekolah terpaksa belajar secara daring dari rumah. Namun sayangnya, belajar online menjadi sesuatu hal yang mewah bagi sebagian orang. Jeritan hati orang tua siswa tersebutlah yang menggerakkan hati Nanang Suryanto untuk menjadi guru blusukan, datang dari rumah… Read More »Kisah Nanang Suryanto: Guru Blusukan Dari Pintu Ke Pintu Demi Pendidikan Lebih Maju

Kisah Mardimpu Sihombing: Guru Geografi Keren yang Buat Bahan Ajar Lewat Aplikasi TikTok

Pada era modern saat ini dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat, membuat tumbuhnya inovasi baru menjadi semakin subur. Bahkan, munculnya berbagai platform digital di era baru ini menjadikan minat siswa dalam belajar berubah. Maka dari itu guru geografi keren asal Kota Medan membuat inovasi barunya… Read More »Kisah Mardimpu Sihombing: Guru Geografi Keren yang Buat Bahan Ajar Lewat Aplikasi TikTok

Kisah Ahmad Munjizun: Pemuda Penggembala Kuda yang Sukses Raih S3 di Amerika

Pasti EDOOers tahu dong, kalo akhir-akhir ini beredar sebuah video yang menunjukkan sesi pidatoseorang wisudawan indonesia di sebuah universitas luar negeri. Yaps, wisudawantersebut bernama Ahmad Munjizun yang merupakan seorang pemuda penggembala kudaasal Lombok, Indonesia. Ahmad Munjizun adalah salah satu wisudawan S3 di North Carolina University, Amerika… Read More »Kisah Ahmad Munjizun: Pemuda Penggembala Kuda yang Sukses Raih S3 di Amerika

Kisah Deris Nagara: Pemuda Asal Ciamis yang Jadi Presiden BEM di Columbia University

Menurut sebagian orang, lulus dari kampus negeri merupakan sebuah prestasi yang patut dibanggakan. Akan tetapi, bukan berarti berkuliah di kampus swasta ialah hal yang biasa saja. Bisa saja seseorang lulusan dari kampus swasta mempunyai prestasi yang luar biasa. Seperti yang dialami oleh Deris Nagara, seorang pemuda asal… Read More »Kisah Deris Nagara: Pemuda Asal Ciamis yang Jadi Presiden BEM di Columbia University

Kisah Lili Gusni: Guru Inspiratif Berkat Media Pembelajaran Botol Pintar

Media pembelajaran bagi seorang guru guna melancarkan proses pembelajarannya tak harus mahal. Hal tersebut, seperti yang dilakukan seorang Ibu Guru bernama Lili Gusni yang membuat sebuah media pembelajaran dengan botol bekas dan dinamai botol pintar. Berkat media pembelajaran tersebut siswa-siswinya dapat belajar dengan asyik dan… Read More »Kisah Lili Gusni: Guru Inspiratif Berkat Media Pembelajaran Botol Pintar

Kisah Devina & Keysha: Dua Siswa Jago Berdansa yang Dibilang Perusak Moral Bangsa

Belakangan ini sosial media tengah dihebohkan dengan aksi dua siswa jago berdansa, yang berbakat dan berprestasi namun dicap sebagai perusak moral bangsa. Dua siswa tersebut adalah Devina dan Keysha, sosok yang masih belia tersebut mendadak menjadi perbincangan publik, karena bakat dansanya yang dinilai sangat keren dan luar biasa. Sebelumnya, sempat beredar sebuah video viral… Read More »Kisah Devina & Keysha: Dua Siswa Jago Berdansa yang Dibilang Perusak Moral Bangsa

Kisah Caesar Archangels: Sang Juara Dunia Perlombaan Matematika yang Masih SD

Seorang bocah yang masih duduk dibangku sekolah dasar asal Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), sukses menjadi juara dunia perlombaan matematika tingkat internasional. Siswa tersebut bernama Caesar Archangels Hendrik Meo Tnunay atau biasa dipanggil Nono. Profil Caesar Archangels Berkat prestasi gemilang yang diraih oleh Nono yang harumkan Indonesia… Read More »Kisah Caesar Archangels: Sang Juara Dunia Perlombaan Matematika yang Masih SD

Kisah Maftuhah Mustiqowati: Guru Madrasah Penyelamat Lingkungan dari Jombang

Masih banyak dijumpai adanya sikap acuh tak acuh, ketika menemui imbauan untuk mencintai lingkungan sekitar. Entah itu penghijauan bumi, ataupun upaya-upaya gerakan penanggulangan sampah. Padahal gerakan tersebut, jika ditinjau lebih dalam bukan hanya sekadar gerakan cinta terhadap lingkungan semata, melainkan perwujudan keimanan seseorang kepada Tuhannya.… Read More »Kisah Maftuhah Mustiqowati: Guru Madrasah Penyelamat Lingkungan dari Jombang

Kisah Lia: Seorang Siswi Penyandang Disabilitas dengan Semangat Tanpa Batas

Bagi anggapan beberapa orang, penyandang disabilitas merupakan penghalang terbesar dalam dalam meraih mimpi. Tidak jarang mereka yang penyandang disabilitas mendapatkan perrundungan oleh orang-orang disekitarnya dan sampai ada yang diperlakukan dengan tidak adil. Menjadi seseorang yang memiliki kekurangan, bukanlah menjadi alasan untuk berdiam diri mengutuki nasib… Read More »Kisah Lia: Seorang Siswi Penyandang Disabilitas dengan Semangat Tanpa Batas

Kisah Pak Rudi: Bercita-Cita Bangun Jembatan, Agar Murid Tak Lagi Jadi Korban

Peran sosok guru dalam kemajuan pendidikan sangatlah besar. Bahkan tak jarang siswa yang menyukai salah satu mata pelajaran tertentu karena sosok gurunya yang sangat inspiratif. Kecintaan guru dalam mengajar serta mencerdaskan kehidupan bangsa sudah jelas patut diapresiasi. Tidak seperti di beberapa kota besar di Indonesia,… Read More »Kisah Pak Rudi: Bercita-Cita Bangun Jembatan, Agar Murid Tak Lagi Jadi Korban

Kisah Pak Firman & Bu Awe: Berjuang Tiap Hari Lewati Medan Terjal, agar Pendidikan Anak Tidak Terjegal

Tanpa terasa sudah 77 tahun Indonesia merdeka. Walaupun sudah merdeka, tapi faktanya pahlawan tanpa tanda jasa yang turut berkontribusi dalam mencerdaskan bangsa masih jauh dari kata sejahtera. Pahlawan tanpa tanda jasa itu adalah guru-guru honorer di pedalaman negeri kita tercinta Indonesia. Dengan segala keterbatasan fasilitas… Read More »Kisah Pak Firman & Bu Awe: Berjuang Tiap Hari Lewati Medan Terjal, agar Pendidikan Anak Tidak Terjegal